Sekarang uda tangal 10 Desember 2008. Itu artinya 15 hari lagi kita akan merayakan natal. Hari yang sangat dinanti oleh umat nasrani, karna hari ini untuk mempringati hari kelahiran Yesus Kristus ke dunia. Tak bisa dipungkiri juga bahwa banyak gereja melakukan perayaan untuk memperingati moment ini, tak terkecuali gerejaku, hehehe...
Kali ini aku ingin sedikit share tentang persiapan perayaan natal digereja terutama dramanya. Tema natal kali ini adalah His Kingdom has Come. Artinya Kerajaan Allah sudah datang. So, ini sedikit gambar dan clipnya yang aku ambil, hehehe...
Nah itu sedikit cuplikanya, yang mau lait versi full ntar tanggal 24 Desember 2008 di Psalm21.
» Read Full Article